Zaman teknologi sekarang ini banyak sekali orang beranggapan bahwa foto kita cukuplah di simpan di memory hp, atau sekedar di titip di media penyimpanan di internet. Padahal, jika kita lihat lagi disisi lain, justru cara seperti ini membuat kita kehilangan momen mengenang kenangan-kenangan yang sudah kita lewati, baik itu bersama teman, rekan kerja ataupun keluarga.
Misalnya saja, saat ini kita gemar memotret-motret kenangan bersama keluarga, untuk lima tahun kedepan belum tentu anak-anak kita ataupun saudara-saudara kita bisa duduk bersama ikut memandangi dan mengenang foto-foto kita. Biasanya juga, lama-kelamaan foto-foto yang tersimpan di HP atau internet itu malah akan semakin di lupakan dengan perkembangan aplikasi-aplikasi yang semakin berkembang.
Alasan tersebut tentunya membuat saya mulai mengabadikan foto-foto saya dengan suami di Id Photobook untuk di jadikan sebuah Album. Meskipun saya selalu menggunakn HP untuk memotret diri, namun hasil dan kualitasnya seperti majalah. Manfaat cetak foto dan kualitas photobook (desain, packaging, kualitas cetak) menjadi hal penting yang harus kita perhatikan.
Mengapa Kita Perlu Cetak Foto ?
1. Foto Kita Bisa di Kenang Dalam Waktu Yang Lama
Banyak sekali permasalahan ketika kita tidak mencetak foto kita, misalnya HP rusak, kena virus, kalau kita pilih simpan di internet, mungkin habis kuota, tidak ada sinyal, situs gangguan, dll. Dengan permasalahan ini membuat kita kehilangan kesempatan untuk mengenang masa lalu kita. Apalagi masa-masa yang berkesan, rugi banget kalau sampai hilangan kenangan seperti ini.
2. Bahan Obroral Jika Lagi Ngumpul Bersama Keluarga
Biasanya dalam keluarga besar, sangat jarang sekali bisa saling silaturrahmi dalam waktu yang dekat. Apalagi dengan keluarga besar yang sudah agak jauh hubungannya. Disaat ada yang bersilaturrahmi, tak jarang jika kehabisan bahan untuk di ceritakan. Dengan kehadiran Album yang sudah kita cetak, akan memberikan keakraban baru membahas kenangan-kenangan yang masih tersimpan.
3. Menjadi Kenangan
Kenangan akan menjadi lebih awet jika kita abadikan dalam bentuk barang, karena bisa kita pandangi dengan cara berulang-ulang. Jika kita ingat saja dalam pikiran, suatu saat akan hilang.
4. Anak Cucu pun Dapat Melihat Gambar Kita
Sampai saat inipun, Album foto dari zaman nenek saya dulu masih tersesimpan bersih dan rapi. karena orang tua saya sangat telaten dalam mengabadikan kenangan dan kemudian di cetak, mengingat zaman dulu tidak ada akses internet dan HP yang canggih. Manfaatnya, sampai sekarang semua wajah nenek dan saudara-saudara seletingan nenek dulu masih bisa dilihat dan di kenang anak cucunya, bahkan cicitnya.
5. Lebih Mudah Untuk di Lihat
Saya rasa, sangat ribet jika kita ingin memperlihatkan album foto kita dengan saudara atau keluarga atau anak-anak kita dalam bentuk digital, maka kehadiran Album foto akan mempermudah anak mengenal anggota keluarganya secara berulang-ulang.
6. Lebih Hemat Internet
Album foto tidak membutuhkan internet, tidak membutuhkan kuota. Jadi tidak ada alasan tidak ada sinyal ketika kita hendak melihat foto-foto kita.
7. Modal Sekali Untuk Jangka Waktu Yang Lama
Dengan modal cetak foto yang dikeluarkan pada saat awal, foto bisa kita lihat selama gambarnya masih terlihat.
Itu dia 7 alasan saya mencetak foto menjadi album, setelah saya sercing-sercing di internet, saya menemukan Id Photobook sebagai media untuk kita mengabadikan momen berharga kita dengan desain layaknya majalah. Harganyapun sangat terjangkau, harga
mulai 99.000 saja sampai 350.000 untuk ukuran large (paling besar).
Mengapa Saya Memilih Id Photobook?
- Karena Id Photobook merupakan tempat cetak online yang sangat mudah untuk kita gunakan, tidak perlu menghabiskan bensin, tenaga, berpanas-panasan. Cukup kita melakukan pemesanan dan bertransaksi secara online saja dirumah, foto kita akan tercetak berdasarkan kesepakatan.
- Karena di Id Photobook bisa cetak foto dari HP dan memiliki kualitas Album foto yang bagus
- ID Photobook berkualitas dan memiliki desain layaknya MAJALAH. Hasil yang memuaskan, membuat kita ingin selalu membuka album foto kita.
- Harga Cetak foto yang terjangkau membuat saya tidak berpikir panjang untuk segera cetak foto di Album Photobook
- Kualitas cetak dan packaging yang sangat memuaskan, semua foto tertata rapi dan di bumbuhi dengan kata-kata yang pas banget dengan foto kita.
Cara Pemesanan Album Photobook
Abadikan kenangan terindah kita di Id Photobook aja yuk, kulitas yang bagus, desain yang menarik serta harga yang bersahabat. Teman-teman bisa juga kunjungi situs Id Photobook di bawah ini, bisa juga lihat dan pilih-pilih dulu di katalognya ya.















Lagi nyari g foto-foto buat di I'd Photobook in.
ReplyDeleteHayo mbk, cetak juga foto di Id Photobook
DeleteKeren, kayaknya perlu dicoba juga ini. Makasih infonya mbak.
ReplyDeleteiya kak, keren banget hasilnya kak.
DeleteSaya juga cetak 3 album sekaligus biar hp ga nge hank🤗
ReplyDeletewah, lumayan banyak juga y mbk. hihi
DeleteWah, hasilnya gemay ya mbak. Jadi pengen juga euy cetak foto di sana buat mengabadikan momen. ^^
ReplyDeleteiya, habisnya bagus tan.
DeleteWah keren ya mbak, emang sih punya koleksi album yang dicetak dari digital rasanya beda.. jadi pengen ikutan cetak album nih.
ReplyDeleteiya mbk, enakan di cetak. lebih kekeluargaan sifatnya
DeleteBagus juga nih jadi kita punya foto kenangan yang bisa diceritain ke anak cucu kita nantik. Jadi pengen buat juga.
ReplyDeleteBener mbk, udah ngerasain soalnya pada saat buka-buka album nenek dulu. hihi
DeleteBagus hasilnya, jadi ingat dulu kan foto2 dicetak. Bagus juga untuk jadi kado kayaknya
ReplyDeletehehehe... jadi inget jaman SD masih musim kasih kado itu berupa album. hihi
DeleteEmang perlu ya mbx untuj cetak foto. Kalo d hp nanti bisa terhapus.. Atau terkena virus..
ReplyDeletebener banget mbk elva, klo cm di simpan di hp lama-kelamaan bs terlupakan
Deleteberarti kita bisa seperti mencetak majalah begitu ya? sekalian ada stok majalah
ReplyDeleteIya bener mbk...bisa request pula
DeletePengen juga nanti buat album. Memang beda kalau di cetak y mbk.
ReplyDeleteiy mbk beda, kertasnya juga beda. kertasnya sama kyk kertas majalh
DeleteAku baru ingat belum ngirim foto ke sini. Udah dibayar waktu awal puasa. Wkwkwk
ReplyDeletehehehe.... semangat mbk apura... buruan kirim.
Deletememang kadang perlu yang ada dicetak ya drpd disimpan di file saja
ReplyDeleteWidih, pas banget mir, emang kudu gini ya, soalnya foto foto itu jadi kenangan dan kisah klasih untuk masa depan, jiahhh
ReplyDeleteBaru nyadar ngga punya album foto bareng anak di hape semua huhu
ReplyDeleteIya dari dulu suka banget cetak foto, soalnya pernah kehilangan laptop, jadi ilang deh semua file foto
ReplyDeleteDuh foto-foto anakku masih banyak yang belum dicetak. Kemarin mau nyoba id photobook ini masih belum banyak fotonya
ReplyDeleteTips ini bisa diterapkan oleh masyarakat zaman now
ReplyDeleteKalau aku sebagai desainer ya, lebih nyaman desain sendiri dan cetak sendiri.. ����
ReplyDeleteseruu nih... foto kita nggak berantakan lagi.. makasih infonye..
ReplyDeleteBagus ya hasilnya mbak. Jadi lebih terawat foto foto lama
ReplyDeleteIya mbk, bener banget. hasilnya bagus
DeleteThis comment has been removed by the author.
ReplyDelete